Home » Posts tagged 'DB2'

Tag Archives: DB2

Whereever and Whenever, It should be OK !!


Kemampuan dan skill seseorang akan luntur apabila tidak pernah atau jarang digunakan atau diaplikasikan. Sama halnya dengan skill dalam bekerja.
Kadang gw juga merasa begitu. Apabila misal di kantor sedang tidak ada projek atau pekerjaan hanya rutinitas, maka biasanya gw lebih sering menyibukkan diri dengan melakukan eksperimen atau lebih sering disebut “ngoprek”. Apa saja terutama berkaitan dengan minat gw. Skill berkaitan dengan Linux, networking, SAP, maupun database server seperti Oracle dan DB2 harus terus diasah. Tidak masalah apabila skill, kemampuan, dan ilmu sampeyan tidak terpakai di kantor, tetapi bisa diterapkan/diaplikasikan/diberdayakan di tempat lain. Toh Anda tetap mendapatkan manfaat berupa materi, kepuasan, dan pahala atas penerapan ilmu dan skill itu.

Jadi bagi Anda yang bekerja sebagai karyawan, jangan batasi skill dan kreativitas Anda. Dimana pun dan kapan pun selalu asah dan pakai skill Anda. Tidak harus di perusahaan/kantor tempat Anda bekerja sekarang !!

SAP* User unlock and Delete — Emergency Only


SAP* User unlock

****************************

db2 => update SAPIDS.USR02 set UFLAG=0 where BNAME=’SAP*’ and MANDT=’000′

DB20000I  The SQL command completed successfully.

**************************************

SAP* User Delete

***********************************

db2 => DELETE SAPIDS.USR02  where BNAME=’SAP*’ and MANDT=’000′

DB20000I  The SQL command completed successfully.

db2 =>

Unlocking SAP users like(SAP* & DDIC) in DB2 — Emergency only


1.Login to db2 using db2<SID> user.

2.db2 connect to SID user sapSID using <password>

Here SID = XYZ Password = 1234
e.g db2 connect to XYZ user sapxyz using 1234

3.db2 select bname,uflag from sapxyz.usr02 where mandt=’700′ and bname=’SAP*’

BNAME                                UFLAG
———————————— ——
SAP*                                  128

1 record(s) selected.

4.db2 update usr02 set uflag=0 where mandt=’700′ and bname=’SAP*’
DB20000I  The SQL command completed successfully.

db2 commit

DB20000I  The SQL command completed successfully.

Step by step instalasi DB2 10.5 FP4 di SLES 11 SP 3


Versi terbaru DB2 10.5 yang disupport oleh SAP saat ini adalah DB2 10.5 FP 4. Berikut step by step instalasi disertai screenshot.

Sebelum melakukan instalasi, siapkan dulu OS-nya (dalam hal ini saya pake SuSE Linux Enterprise Server 11 SP 3). Untuk lebih memperlancar proses instalasi, maka saya lakukan prerequisite check terlebih dahulu.

Hasil prereqcheck :

Start instalasi dengan db2setup. (more…)

Checklist of points to improve backup &restore performance on SAP on DB2


Here is a list of points you can check to improve backup performance:

1.) DB2 backup command performance options

There are four options on the DB2 backup command that can improve backup performance. We will give some suggestions for the values to use for these parameters, but review of DB2 documentation is recommended.

OPEN n SESSIONS

This parameter is only valid if the use tsm option is used at the DB2 backup. If specified the backup process will open n I/O sessions to the Tivoli Storage Manager server to send the data to. The number of sessions is limited by the Tivoli Storage Manager node parameter MAXNUMMP which should not be greater than the maximum number of drives at the Tivoli Storage Manager server. If the backup goes directly to a tape storage pool and there are not enough tape drives available at the Tivoli Storage Manager server at the time of backup, some of the sessions have to wait until there are free tape mounts available again. In some cases, the backup may fail if there are not enough mount points available within a defined amount of time (IDLETIMOUT parameter at Tivoli Storage Manager server).
(more…)

DB2 backup script on Linux


DB2 Backup Script

After my news about DB2 backup script under Windows, I give you in this small article a solution to do the same thing under Linux.

To Backup a database this IBM/DB2 gives you a graphic interface quite simple to use “Control-Center”, but if you want you include this backup in a batch script you must write a backup script without GUI.

In this new I explain how to write a windows script procedure (.bat or .cmd) to backup your DB2 database.

In this sample I considered that you must close your database before backup ( It’s possible to do this in “ONLINE” mode but it’s more complexe — include log file, rollforward…–) and I use a database SAMPLE (it is his name) for this test .

the goal of this scripts is to : (more…)

SAP ERP 6 EHP 5 with DB2 10.1


Ya…seperti judul postingan gw diatas. Saat ini gw sedang riset untuk melihat fitur-fitur baru dari DB2 10.1 untuk digunakan sebagai database SAP ERP 6 EHP 5.

SAP baru saja merelease support untuk mendukung penggunaan DB2 10.1. Ada beberapa fitur baru DB2 10.1 yang membuatnya lebih bagus dan lebih istimewa daripada DB2 versi sebelumnya, yaitu versi 9.7 FP5. Fitur-fitur tersebut antara lain :

  1. Adaptive Compression. Fitur ini menyempurnakan fitur kompresi yang sebelumnya sudah ada di versi 9.7. Jika sebelumnya versi 9.7 disebut dengan Deep Compression, dengan keluarnya fitur ini deep compression disebut juga static compression.
  2. Log Compression. Pada versi 9.7, file archive log tidak dicompress, sedangkan di versi 10 ini log bisa dikompres.
  3. Dan beberapa fitur lainnya.

Saat ini gw sedang menaikkan Support Package Level untuk SAP agar bisa memanfaatkan fitur-fitur terbaru dari DB2 10 ini. Dafta lengkap SAP Notes tentang DB2 10.1 ada disini (http://sapbasis.wordpress.com/2012/07/27/ibm-db2-10-1-has-been-supported-by-sap/).

Migrate ke IBM DB2 or Upgrade to 10g ?


“Difficult option but must be decided in this couple weeks

Company gw saat ini pake sistem ERP SAP 4.7 dengan database menggunakan Oracle 9.2. Dengan semakin tingginya growth database, semakin terbatasnya storage gw dan biaya maintenance license Oracle yang tinggi, ada beberapa pilihan yang musti diputuskan. Apakah migrate ke database lain (pilihannya ke IBM DB2) ?

IBM sudah propose untuk migrate ke IBM DB2 ini. Malah sampe orang IBM Malaysia yang propose dan sekaligus arrange training DB2 LUW Admin for SAP buat team Basis company gw. Baru sekitar 2 minggu lalu gw training ke Jakarta.

Eh, ternyata XXX perusahaan yang jualan Oracle seperti tidak rela kalo Oracle nya ditinggalkan begitu saja. XXX mencoba menawarkan untuk upgrade ke Oracle 10g yang menawarkan fitur kira-kira mirip-mirip dengan fitur DB2 seperti compression, dll. XXX juga menawarkan PoC untuk hal ini.

Minggu depan kayaknya gw mesti ke Jakarta lagi untuk PoC ini.

Well, Jakarta…here I come again ….

Workshop DB2


Company gue ada rencana untuk melakukan migrasi database yang dipakai saat ini (sebagai database server SAP). Saat ini database server yang dipakai adalah Oracle 9.2. Dengan beberapa pertimbangan termasuk diantara biaya maintenance license sepertinya akan diputuskan untuk migrate ke DB2. Sebelum itu, orang IBM Malaysia menawarkan untuk ikutan training DB2 LUW Administration for SAP.

Kebetulan tanggal 6 – 9 April 2010 ini diadakan workshop ini di Jakarta. Jadi udah dari kemaren gue ikutan training ini. Trainer yang memberikan materi adalah Jeremy Broughton dari IBM DB2 Lab Toronto. Saat gue lihat di materi yang diberikan terdapat link ke buku “SAP DBA Cockpit” yang sangat bagus dan Jeremy adalah salah satu penulis dalam buku itu.

Training ini cukup mahal kayaknya. Detailnya sih gue kurang tahu karena semua di-arrange oleh orang IBM Malaysia. Fitur-fitur IBM DB2 yang sangat membantu pekerjaan DBA diterangkan disini antara lain Deep Compression, HADR (free of charge),  Self Tuning Memory Management, Automatic Storage Management, dll. Dari fitur yang disebutkan sih nampak keunggulan DB2 dari Oracle (dengan cost yang lebih murah).

Last day before holiday


Hari ini terakhir masuk kerja karena besok udah mulai libur. Libur yang lumayan lama, 3 hari euyyy….

Adanya libur di tengah-tengah tumpukan pekerjaan yang menghimpit menjadi pelepas dahaga akan hari libur. Libur akan melepas kepenatan setelah pekerjaan yang menuntut konsentrasi tinggi. Sebenarnya pekerjaan tetap high pressure. Selain adanya projek untuk go live SAP untuk PT di daerah, juga karena adanya wacana untuk melakukan migrasi database server SAP dari Oracle ke IBM DB2. Kayaknya pekerjaan gak ada habisnya.

Well, yang penting sih, ada libur. Lumayan untuk refreshing.